Twitter dan Facebook, dua-duanya merupakan situs social network yang lagi ngetrend saat ini. Jumlah pengguna yang banyak dan sangat aktif adalah daya tarik bagi situs social network dan juga sebagai modal untuk berkembang pesatnya situs social network tersebut.
Saya sendiri baru mulai aktif di Facebook dan Twitter baru sekitar lima bulan terakhir. Dan ternyata lebih asyik dan menyenangkan, tidak seperti waktu menggunakan Friendster.
Untuk meng-integrasi-kan antara Twitter dan Facebook, kita dapat menggunakan Facebook Application, yaitu Twitter Apps.
Berikut ini adalah fungsi atau kegunaan Twitter Apps:
* Otomatis update status Facebook kita dari Twitter. Jadi jika anda update Twitter maka status Facebook anda juga akan ter-update.
* Bisa mengupdate sekaligus Twitter dan status Facebook kita dari Aplikasi Twitter ini.
Namun jika kita melakukan update status Facebook dari halaman akun atau home page Facebook, maka update tersebut tidak akan terupdate di Twitter. Kecuali jika anda update dari Aplikasi Twitter, maka status di Facebook dan Twitter akan terupdate.
My Facebook profile
My Twitter – Follow me on Twitter and I’ll follow you too
Semoga bermanfaat! ;)
dari:http://www.tantan-hilyatana.net
Komentar
Posting Komentar